Alat ini merupakan sebuah aksesoris tambahan berupa lensa eksternal untuk digunakan pada kamera smartphone atau tablet atau webcam notebook terintegrasi guna mendapatkan gambar jarak jauh (tele lens) sampai 8 kali (Tele Lens Kit 8X F1.1) serta dilengkapi manual focusing ring. Desain Universal Lens Mounting ini dapat digunakan untuk smartphone atau tablet untuk berbagai tipe dan merk apa saja yang ada di pasaran karena sangat mudah dilepas dan dipasangkan kembali menggunakan kit mounting yang sudah disediakan.
Suitable for All Brand of Smartphones and Tablets in the Markets, Android Tablet and Phone, Apple iPhone and iPad Support, Suitable for Built-In Notebook Webcam, Mobile Tele Lens Kit 8x with F1.1 Aperture, Manual Focusing Ring Integrated.